Membuat Signature dengan MS. Outlook


Gambar di atas adalah contoh Signature email yang dibuat dari MS. Outlook. Sesuai judul blog ini, saya akan menjelaskan cara membuat signature email di MS. Outlook sebagai berikut:

1. Buka MS. Outlook dan buka Tools > Option > Mail Format > Buka Signature. Lihat contoh gambar di bawah.


2. Setelah buka signature maka akan muncul form untuk membuat signature, lihat gambar untuk detailnya.


3. Customize signature anda dengan mudah seperti di MS. Word. Setelah selesai klik "OK" dan setiap kali anda membuat email baru maka signature tersebut otomatis ada pada pragraf email anda.

Demikian yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat.
Related:
5 Sakty Blog: Membuat Signature dengan MS. Outlook Gambar di atas adalah contoh Signature email yang dibuat dari MS. Outlook . Sesuai judul blog ini, saya akan menjelaskan cara membuat s...

No comments:

Post a Comment

Pembaca yang baik akan selalu meninggalkan jejak.

< >